Artikel

Belajar Bersama OJK & Bank Sinar Mas

Belajar adalah sebuah proses yang harus dijalani oleh setiap makhluk hidup, karena dengan adanya proses pembelajaran semua kelangsungan kehidupan bisa berjalan dengan baik. Tak terkecuali manusia karena dengan adanya sebuah pembelajaran pasti akan mempengaruhi kehidupan yang dijalani, terlebih melalui pembelajaran secara langsung dengan pihak – pihak yang lebih riil akan memberikan pengalaman ya [...]

HPS Ke-38 di SMP Budi Mulia

Selamat malam kawan, sudah lama nih BM ga post berita, kira – kira apa ya yang akan kita posting hari ini? Yang pasti sih ga jauh – jauh ya dari seputaran kegiatan yang ada di sekolah kita. Budi Mulia sebagai salah satu sekolah yang pelayanannya menanamkan iman – iman kristiani juga menjadi motor di bawah naungan KAJ ( Keuskupan Agung Jakarta ) untuk menggerakkan seluruh tenaga pendidik dan [...]

Juara II Basket Putra di Sekolah Bunda Mulia

Salam olahraga! Sobat BMJHS, kali ini kita sedikit refreshing dulu ya, kalau belajar mulu tar malah rambutnya ga numbuh – numbuh hehehe, mungkin dengan cara olahraga bisa sedikit membuat semangat kita dalam belajar semakin berlipat ganda. Dari hobi bisa meraih prestasi tentunya itu yang selalu menjadi dambaan semua orang. Beberapa waktu yang lalu *maafkan ya, yang post berita telat melulu* tangg [...]

Upacara Hari Kesaktian Pancasila

Burung Garuda lambang negara kita, Pancasila adalah dasar negara Indonesia, sekali Indonesia tetap Indonesia, Bhineka Tunggal Ika. Halo kawan, kita semua warga negara Indoneia sepatutnya berbangga karena kita tinggal di negara ini, negara yang elok dan kaya akan keberagaman yang ada di dalamnya. Tepat tanggal 1 Oktober 2018 diperingati sebagai Hari Kesaktian Pancasila. Pancasila adalah ideologi d [...]

Pelepasan Bruder Marshell

Setiap pertemuan pasti akan ada yang namanya perpisahan, dan biasanya setiap mendengar kata “perpisahan” entah kenapa mungkin setiap orang akan merasa kurang nyaman dengan hal ini. Memang seperti itulah di dunia ini semua terjadi, hukum alam yang tidak akan pernah terpatahkan ada awal dan akhir, ada pertemuan ada perpisahan. Tetapi memang ini perjalanan yang harus dijalani untuk bisa menjadi l [...]

Tugas Koor di Gereja Santo Petrus & Paulus Mangga Besar

Hari Minggu, 23 September 2018 SMP Budi Mulia mendapat tugas untuk mengiringi perayaan Ekaristi di Gereja SPP Mangga Besar. Bagi sebagian besar anak sekolah mungkin hari minggu merupakan hari bebas tugas, free time dan biasanya di hari minggu merupakan hari yang selalu ditunggu – tunggu karena bisa mengistirahatkan badan dan pikiran. Tetapi untuk beberapa waktu yang lalu beberapa siswa khususnya [...]

Ibadat Bersama Bruder Marshell

Salam sejahtera kawan, tiada yang lebih indah selain segala anugrah yang telah Tuhan berikan dalam kehidupan kita, banyak hal yang mestinya harus kita syukuri atas apa yang telah Tuhan beri. Beberapa waktu yang lalu SMP Budi Mulia seperti biasa mengadakan ibadat rutin di setiap hari Senin, tapi ada yang berbeda pada pagi itu. Pagi yang cerah tentunya membuat kelas 8C semakin semangat dalam melaks [...]

Senam Kebugaran Jasmani

Heiii kawan, untuk beberapa minggu ini lumayan banyak loh agenda yang ada di SMP Budi Mulia, tapi tentunya semua yang diagendakan tidak hanya kegiatan yang berhubungan dengan akademik saja. Kesehatan adalah modal utama setiap orang untuk bisa menjalankan segala rutinitasnya, oleh sebab itu SMP BM pada hari Senin yang lalu mengadakan senam bersama yang diikuti oleh seluruh peserta didik, guru serta [...]

Penerimaan Peserta Didik Baru 2019-2020

PROGRAM PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU (PPDB)TAHUN PELAJARAN 2019 / 2020 I.        PENDAHULUANSesuai dengan VISI dan MISI SMP Budi Mulia di Jl. Mangga Besar yang mengacu pada pembentukan peserta didik menjadi manusia seutuhnya dan berdedikasi tinggi maka untuk mewujudkan visi dan misi tersebut akan diadakan penerimaan peserta didik baru tahun pelajaran 2019/2020. II.      TUJUAN1.  [...]

Misa Jumat Pertama dan pembukaan BKSN Komplek Budi Mulia Mangga Besar

Jumat, 7 September 2018 bagi umat kristiani adalah Jumat pertama, sudah tradisi dalam Gereja Katolik untuk Jumat Pertama diadakan perayaan Ekaristi. Oleh sebab itu setiap jumat pertama Budi Mulia Komplek Mangga Besar rutin mengadakan misa melalui komando dari unit SMA dan diadakan di Gereja Santo Petrus & Paulus Mangga Besar. Misa yang lalu juga sekaligus untuk pembukaan BKSN komplek Mangga Be [...]